Home / News

Rabu, 28 Agustus 2024 - 21:11 WIB

Lima Parpol Pengusung, Siap Menangkan Rusdianto – Fachry di Pilkada Konawe

BARADUPA. COM – KONAWE.  Pasangan Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Konawe, Rusdianto dan Fachry Pahlevi Konggoasa (RD-FPK) siap melenggang ke Pilkada Konawe 2024.

Pasangan yang memiliki tagline “GEMA Konawe EMAS” itu maju dengan usungan sejumlah partai politik (Parpol). Lima partai yang hari ini tercatat ada di terbong RD-FPK, yakni PDI Perjuangan, Partai Demokrat, PSI, PKN dan Partai Buru.

Calon Bupati Konawe Rusdianto mengungpkan, status partai yang hari ini bergabung sama, yakni sebagai pengusung.

Baca Juga  Rusdianto-Fachry Kembali Kukuhkan Ratusan Tim Pemenangan, Kali ini di Puriala

Menurut Rusdianto, bergabungnya sejumlah partai ke RD-FPK sangat berpengaruh terhadap semangat perjuangan pasangat tersebut untuk memenangkan Pilkada Konawe.

“Partai-partai politik yang hari bergabung ke-RD-FPK mempunyai visi yang sama dengan kami, yakni bersama-sama membangun Konawe Emas yang akan jadi manifestasi menuju Indonesia Emas,” jelasnya.

Hal senada juga diungkapkan Calon Wakil Bupati, Fachry. Ia mengungkapkan, partai yang terakhir bergabung ialah Partai Buruh.

“Partai Buruh sudah gabung, ini juga bukti keseriusan pasangan RD-FPK untuk berjuang bersama-sama buruh di Kabupaten Konawe,” jelasnya.

Baca Juga  Pemerintah Kecamatan Nusawungu Dorong Pemuda Berperan Aktif Dalam Pembangunan Desa

Untuk diketahu, Deklarasi Pasangan RF-FPK akan berlangsung Kamis (29/8/2024). Sejumlah tokoh penting dipastikan hadir dalam kegiatan tersebut.

Deklarasi juga bakal dimeriahkan artis ibu kota, band lokal, tarian kebudayaan lintas suku dan masih banyak lagi.

Usai deklarasi, pasangan RD-FPK akan langsung menuju kantor KPU Konawe untuk mendaftarkan diri maju ke Pilkada Konawe.

Laporan: Mas Jaya

Share :

Baca Juga

Beranda

Diskominfo Konawe Salurkan Bantuan Fasilitas Internet Gratis Sebanyak 84 titik, Salah Satunya di Desa Uelawu

Beranda

Pj. Bupati Konawe Stanley, Hadiri Kegiatan Penilaian Lomba Desa Pelaksana Terbaik 10 Program PKK Tingkat Provinsi Di Desa Uelawu

News

Pj. Bupati Konawe Stanley Pimpin Rakor Lintas Sektor, Bahas Stabilitas Keamanan Serta Netralitas Kades Jelang Pilkada

News

PDIP Dan PKB Konawe Berkomitmen Menangkan LA-IDA Dipilgub Sultra

Beranda

Gelar Kampanye Dialogis Di Pondidaha, LA-IDA: Rusdianto Bupati Konawe

News

Pemkab Konawe Bersama KPU Dan Bawaslu Gelar Rapat Koordinasi Tim Desk Pemilu

News

Tutup Kejuaraan HIPPMALA Wutareo Cup 1 di Lalonggasumeeto, Rusdianto Berjanji Akan Suport Panitia Untuk Turnamen Berikutnya

News

PJ Bupati Konawe: Deklarasi Kampanye Damai Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Bukan Sekedar Formalitas dan Ceremonial Belaka